Kamis, 27 Desember 2012

TEKNIK PEMBUATAN AMONIASI UREA JERAMI PADI SEBAGAI PAKAN TERNAK


TEKNIK PEMBUATAN AMONIASI UREA JERAMI PADI
SEBAGAI PAKAN TERNAK
Oleh: Syam Rahadi, S.Pt, MP.

(Penulis ”sebelah kiri” sedang memberikan makalah)
Makalah ini disampaikan pada PENERAPAN IPTEK Pemanfaatan Limbah Jerami Padi Melalui Teknologi Amoniasi untuk Mengatasi Kekurangan Pakan di Musim Kemarau, di Desa Alebo Kec. Konda Kab. Konawe Selatan Sulawesi Tenggara, 24 November 2008. atas biaya The Develompent and Upgrading of Haluoleo University-IDB Loan
Latar Belakang
Hijauan merupakan sumber pakan utama untuk ternak ruminansia (sapi, kerbau, kambing dan domba)
Untuk meningkatan produksi perlu penyediaan hijauan pakan yang cukup baik kuantitas, kualitas maupun kontinuitasnya
Hijauan pakan ternak yang umum diberikan untuk ternak ruminansia adalah rumput-rumputan yang berasal dari padang penggembalaan atau kebun rumput, tegalan, pematang serta pinggiran jalan.
Faktor Penghambat Penyedian Hijauan Pakan
(a)Terjadinya perubahan fungsi lahan yang sebelumnya sebagai sumber hijauan pakan menjadi lahan pemukiman, lahan untuk tanaman pangan dan tanaman industri
(b)Sumberdaya alam untuk peternakan berupa padang penggembalaan di Indonesia semakin berkurang
(c)Secara umum di Indonesia ketersediaan hijauan pakan juga dipengaruhi oleh iklim, sehingga pada musim kemarau terjadi kekurangan hijauan pakan ternak dan sebaliknya di musim hujan jumlahnya melimpah

Sabtu, 22 Desember 2012

Memfungsikan Otak Kanan

Cara Melatih Otak Kanan - Sudah tau kedahsyatan fungsi otak kanan? Ada beberapa cara latihan untuk mengasah dan mengaktifkan otak kanan. Fungsi otak kanan cukup baik untuk dipertajam melalui beberapa test dan latihan-latihan tertentu.

Fungsi Otak Kanan:
Berfungsi dalam perkembangan emotional quotient (EQ). Misalnya sosialisasi, komunikasi, interaksi dengan manusia lain serta pengendalian emosi. Pada otak kanan ini pula terletak kemampuan intuitif, kemampuan merasakan, memadukan, dan ekspresi tubuh, seperti menyanyi, menari, dan melukis.
melatih otak kanan
Melatih Otak Kanan:
Nah, untuk melatih otak kanan anda, anda bisa melakukan beberapa teknik atau test berupa latihan-latihan pengaktifan otak kanan dibawah ini.

Selasa, 11 Desember 2012

Cara Beternak Bebek Petelur


1. SEJARAH SINGKAT
Itik dikenal juga dengan istilah Bebek (bhs.Jawa). Awalnya bebek berasal dari Amerika Utara merupakan itik liar ( Anas moscha) atau Wild mallard. Terus menerus dijinakkan oleh manusia hingga jadilah itik yang diperlihara sekarang yang disebut Anas domesticus (ternak itik).

2. SENTRA PERIKANAN
Secara internasional ternak itik terpusat di negara-negara Amerika utara, Amerika Selatan, Asia, Filipina, Malaysia, Inggris, Perancis (negara yang mempunyai musim tropis dan subtropis). Sedangkan di Indonesia ternak itik terpusatkan di daerah pulau Jawa (Tegal, Brebes dan Mojosari), Kalimantan (Kecamatan Alabio, Kabupaten Amuntai) dan Bali serta Lombok.

Sabtu, 01 Desember 2012

Cara Budidaya Ikan Gabus

Cara Budidaya Ikan Gabus (Lengkap + Panduan dan Photo)Ikan gabus. Hampir semua orang tahu. Karena mereka sudah merasakan kelezatannya. Ikan inipun mudah sekali didapat, bisa dibeli di pasar, bahkan di warung-warung sekitar tempat tinggalnya. Namun apakah mereka tahu asal-usul ikan tersebut. Tentu saja tidak semua orang tahu, termasuk cara budidayanya. Inilah yang akan dikupas dalam artikel ini.
Soal asal usul. Ternyata ikan gabus adalah ikan asli Indonesia. Hidup di perairan sekitar kita, di rawa, di waduk dan di sungai-sungai yang airnya tenang. Namun ikan gabus yang bisa dibeli di pasar-pasar dan warung-warung, kemungkinan besar dari Kalimantan. Karena pulau itulah yang kini menjadi pemasok terbesar untuk pasar-pasar seluruh Indonesia. Namun sayang, populasi ikan gabus di alam sudah mulai berkurang, sehingga budiadaya ikan ini perlu dikembangkan.

Sabtu, 17 November 2012

Keyboard Laptop Rusak

Keyboard laptop rusak dengan solusi cepat perlu di temukan untuk keyboard laptop yang rusak, apalagi laptop sedang di gunakan dan tiba-tiba ada huruf keyboard yang tidak terdeteksi ketika di tekan. Memang menyebalkan kalau pas lagi di butuhkan ko malah keyboard laptop rusak, kurang satu huruf saja bisa sangat menyiksa. Hal itu pula yang saya alami, beberapa hari lalu keyboard entah mengapa ko ada 5 huruf yang tidak berfungsi, padahal paginya masih sehat wal afiat, ko bisa tau-tau mati beberapa huruf.


keyboard laptop rusak dengan solusi cepat
 

Namun dari situ saya ga kekurangan ide, saya tetap bisa beraktifitas walau keyboard laptop rusak yaitu dengan solusi cepat. Solusi ini bukan solusi permanen, karena memang kalau sudah urusan barang sekelas laptop agak susah di banding PC, kalau pc masih bisa di bongkar sendiri tapi kalau laptop terlalu riskan. Solusi ini di gunakan untuk keadaan mendesak atau beberapa saat saja, solusi cepatnya adalah :

Sabtu, 03 November 2012

Upgrade Hardisk Notebook (Laptop)

Upgrade komponen hardware merupakan suatu kebutuhan bagi pengguna komputer, apalagi bagi Anda yang mendambakan performa komputer selalu yahud, iya nggak? entah itu bagi mereka yang merasa performa komputer yang dimiliki semakin lambat, atau karena suatu kebutuhan tertentu yang mengharuskan melakukan upgrade komponen hardware.
Kebetulan kemaren saya dimintai tolong oleh salah seorang sahabat untuk upgrade harddisk laptop milik dia, Acer Aspire 4720Z. Harddisk bawaannya sebesar 80Gb dan akan diupgrade menjadi 250Gb (genit) dan yang lama dijadiin harddisk eksternal. Setelah semua perlengkapan tersedia langsung deh masuk ruang operasi untuk upgrade harddisk laptop.
Komponen hardware laptop acer aspire 4720Z, upgrade harddisk laptop

Sabtu, 27 Oktober 2012

Download Skype Terbaru

Download Skype Terbaru .Cara Menggunakan Skype . Pada postingan kali ini saya akan menginformasikan kepada anda tentang Download Skype Terbaru  , yang akan saya share ini yaitu Skype versi paling baru yang diluncurkan  . Jika anda ingin mengetahi informasi tentang software ini silahkan simak terus artikel ini . 


Sabtu, 20 Oktober 2012

Cara Mudah Instal Skype Di Komputer Atau Laptop

Meskipun banyak digunakan tidak sedikit dari kita yang kesulitan dalam memasang atau menginstalasi skype pada komputer atau laptop kita, Berikut cara mudah instalasi skype di Komputer atau Laptop, untuk mempermudah silahkan ikuti gambar dan keteranganya.
1. Download Software skypeKlik disini, jika sudah memiliki software skype silahkan langsung ke langkah no. 2
2. Untuk memulai instalasi klik 2 kali pada software skype

Kamis, 11 Oktober 2012

"Fortuner" SUV Yang Tangguh dan Terbaik Dari Toyota

 TOYOTA SEO Award 2012
Toyota punya segudang produk varian SUV andalan, salah satu variannya adalah "Fortuner". Dan Toyota "Fortuner" ini mempunyai spesifikasi sebagai SUV car. Namun mobil ini lebih cocok disebut sebagai mobil segala medan, karena tampangnya yang begitu tangguh, garang tetapi terlihat mewah hanya di "Fortuner" ini, apalagi setelah diadakan sebuah ekspedisi yang bertajuk " Fortuner EuroAsia " dimana ketangguhan mobil ini diuji di 2 benua yaitu Asia dan Eropa, untuk melihat ekspedisi ini Anda bisa klik di http://youtu.be/XLgsSYSdtT8 , maka tak salah bila mobil ini disebut dengan mobil segala medan mengingat medan yang ditempuh dalam Fortuner EuroAsia menempuh disegala cuaca serta medan yang extrim


.

Dan dengan adanya bukti video dan fhoto ekspedisi EuroAsia serta disiarkan oleh MetroTV, maka tak diragukan lagi akan ketangguhan Fortuner SUV terbaik dari Toyota ini.





Serta dengan gaya yang elegan sporty serta mewah menjadi icon utama dimobil Fortuner ini, disamping fitur-fitur pendukung yang serba baru di SUV keluaran Toyota ini, seperti:

Minggu, 07 Oktober 2012

Pestisida Nabati

Seperti halnya dengan manusia, tanaman juga akan mengalami sakit atau terserang hama maupun penyakit, bila kondisi fisiknya tidak baik. Dikarenakan adanya perubahan iklim /cuaca atau memang sejak awal menggunakan benih /bibit yang tidak baik jadi mudah terserang , bisa juga dari kondisi tanahnya, dan lain-lain.
Banyak kendala-kendala yang mempengaruhinya. Untuk mengatasinya tentu saja dapat menggunakan obat-obatan yang pilihannya banyak di pasaran. Tergantung dari tanamannya menderita apa dan kejelian serta kecerdasan kita untuk dapat memulihkan tanaman agar dapat sehat kembali.
Bila kita menghendaki hidup sehat dan ramah lingkungan ada pilihan atau opsi yang ditawarkan yaitu menggunakan “BAHAN-BAHAN ALAMI” untuk mengusir atau menghalau musuh-musuh alami yang menyerang tanaman , tanpa harus mematikannya, sehingga siklus EKOSISTEM masih tetap terjaga. Adapun bahan-bahan INSEKTISIDA ALAMI itu adalah sebagai berikut: Tembakau, Kenikir, Pandan, Kemangi, Cabe Rawit, Kunyit , Bawang Putih, Gadung , Sereh dan masih banyak lagi yang dapat di pakai sebagai bahan-bahan pembuat insektisida alami . Bila melihat bahan-bahan tersebut , semua ada di lingkungan kita, mudah di dapat dan murah, yang pasti juga aman karena tidak beracun.
Berikut Tabel yang menunjukan jenis tanaman yang dapat dipakai sebagai Insektisida Alami atau Pestisida

Sabtu, 06 Oktober 2012

Cara Membuat Kompos Dari Jerami Padi

Pada umumnya, sehabis panen padi, petani membakar jeraminya karena dianggap mengganggu dalam pengolahan lahan terutama jika menggunakan traktor. Sebagian petani meletakkan jeraminya diatas pematang-pematang, yang apabila sering hujan maka tanah pada pematang tersebut malah menjadi terkikis terbawa air hujan. Petani tidak menyadari bahwa dengan pembakaran jerami, maka terjadi kehilangan bahan organik yang cukup tinggi pada lahannya pada setiap musim tanam. Disamping itu,  pembakaran jerami juga menghasilkan asap dan CO2 yang kurang baik bagi kesehatan.

Sabtu, 22 September 2012

Budidaya bekicot





BUDIDAYA BEKICOT
( Achanita spp. )
1. SEJARAH SINGKAT
 
Bekicot berasal dari Afrika Timur, tersebar keseluruh dunia dalam waktu relatif singkat, karena berkembang biak dengan cepat. Bekicot tersebar ke arah Timur sampai di kepulauan Mauritius, India, Malaysia, akhirnya ke Indonesia. Bekicot sejak tahun 1933 telah ada disekitar Jakarta, sumber lain menyatakan bahwa bekicot jenis Achatina fulica masuk ke Indonesia pada tahun 1942 (masa pendudukan Jepang). Sampai saat ini, bekicot jenis Achanita fulica banyak terdapat di Pulau Jawa.
2. SENTRA PETERNAKAN
  Sentra peternakan bekicot banyak ditemukan di masyarakat pedesaan Jawa Timur, Bogor (Jawa Barat), Sumatera Utara dan Bali.

Fenomena Tokek Berharga Mahal

Apa itu Tokek :

Tokek ( bahasa jawa Tekek ) adalah hewan merayap ( biasa di dinding / pohon ) sejenis cicak tapi dengan ukuran yang lebih besar dengan warna abu-abu di tambah warna totol-totol merah hampir di sekujur tubuhnya.

Klasifikasi ilmiah :

Kerajaan : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Reptilia
Ordo : Squamata
Upaordo : Sauria
Famili : Gekkonidae
Genus : Gekko
Spesies : G. gecko
Nama binomial : Gekko gecko

Sabtu, 18 Agustus 2012

Alarm Pengaman Kendaraan Dengan Sensor Sentuh

Pada kesempatan ini anda akan kami ajak untuk merakit unit pengaman kendaraan jenis sensor sentuh. Pada prinsipnya, kendaraan tidak akan bisa nyala jika pada bagian tertentu yang tersembunyi belum kita sentuh, walaupun kunci kontak di bandrek pencoleng. Cara buat sangat mudah dengan dana yang cukup murah, dengan daya pengamanan yang cukup tinggi. Keutungannya lainnya adalah simpel, tidak memerlukan saklar/switch pengaktif karena akan bekerja otomatis saat kunci kontak (ignition switch) diposisikan off

Sabtu, 11 Agustus 2012

HP Sebagai Remot Control Sederhana


Rangkaian Penguat Getar Ponsel

Pada postingan kali ini saya akan memaparkan salah satu cara memanfaatkan jaringan seluler HP sebagai kontrol jarak jauh untuk menyalakan peralatan listrik. Kalau Anda mempunyai ponsel tidak terpakai, mending sambil gunakan sebagai penerima kontrol jarak jauh untuk melakukan tugas-tugas tertentu dalam keseharian kita, sip bukan?
Rangkaian yang saya akan saya paparkan di sini sebenarnya hanya berupa penguat sinyal getar HP satu channel yang sederhana dan diharapkan bisa dibuat oleh pemula sekali pun. Namun demikian lumayanlah dapat menghemat tenaga operasional dan gaya-gayaan tentunya, he he, misalnya dengan menggunakan panggilan HP untuk:

Sabtu, 14 Juli 2012

Pembuatan Aplikasi Database Dengan JavaNetBeans

Mungkin tulisan mengenai membuat aplikasi database sudah banyak ditemukan di internet,,, walaupun begitu ketika mengerjakan tugas kuliah yang menyangkut database saya sangat susah menemukan tutorial yang cocok,, kenapa??? mungkin karna masih sedikit yang memahami pembuatan aplikasi database menggunakan metode yang saya gunakan (dengan EclipdeLink),,,termasuk teman-teman ilkom (bisa dibilang tidak ada).. Untuk membuat suatu aplikasi database di java kita bisa menggunakan beberapa metode,,, yaitu dengan menggunakan metode konfensional yang sudah banyak beredar, dengan Hibernate, dan dengan EclipseLink.. Pada tulisan ini saya menggunakan EclipseLink yang sudah mendukung JPA 2.0,, sedangkan hibernate pada saat itu hanya mendukung jpa 1.0 pada netbeans., menurut sumber yang terpercaya menyebutkan bahwa menggunakan teknik ini mempunyai beberapa kelebihan daripada menggunakan metode konvensional yang ada… Apa itu JPA?? Maaf saya tidak akan membahas masalah itu disini,, mungkin lain kali..

Untuk memulai pembutan aplikasi di Komputer anda harus ter-install Netbeans dan MySQL, pada aplikasi ini saya menggunakan Netbeans 6.8.. Anda diharapkan telah mengerti cara membuat database menggunakan MySQL…

Sabtu, 30 Juni 2012

Bikin Body Motor Dari Fiberglass

street fighter custom karya Win's Paddock
street fighter custom fiberglass karya Win's Paddock

Siapa pengen punya motor impian dengan desain body sesuai idaman kita? Atau pengen mewujudkan ide-ide liar bentuk body motor? Bisa aja semua itu diwujudkan… Bikin aja body motor hand made berbahan fiberglass.
Trus gimana bikinnya donk? Tenang.. tenang… Aku bakal ceritain pengalamanku belajar bikin body motor handmade dari fiberglass. Pengalaman ini aku dapet waktu liburan semester 4 kira-kira 8 bulan lalu lebih spesifik lagi bulan Juli sampe Agustus.
Sebelum liburan emang udah kurencanain libur 2 bulan lebih itu bakal kuiisi buat modif motor, salah satu rentetan modif itu ya coba-coba bikin body dari fiberglass. Sebelum liburpun aku udah mencari-cari referensi dari berbagai sumber baik dari tumpukan ratusan edisi tabloid koleksiku, antara lain Motor Plus, Ototren, Otoplus, maupun dari ubek-ubek internet. Mulai dari cari tau bahan-bahannya, cara mengaplikasikannya, gimana bikin cetakannya, sampai dimana tempat beli bahan-bahannya di sekitar daerahku.
Tibalah waktu buat liburan. Sesuai rencana bakal ngerjain proyek ini di kampong halaman. Setelah dapet info dimana tempat belinya langsung menuju TKP buat beli bahan-bahannya. Belanja ini itu ternyata cuma abis dikit sekitar 100 ribuan. Buat bahan-bahan yang aku pake yaitu:
1. Resin. Ini buat bahan utamanya, ibarat bikin beton resin itu kayak semennya. Berbentuk cair warna merah.
2. Mat. Kalo yang ini yang bentuknya serat-serat putih itu loh…
3. Katalis. Ini bahan campuran resin yang berfungsi memperkeras resin.
4. Talk. Tugasnya ngebikin hasil akhir lebih keras dan kaku.

Jumat, 08 Juni 2012

Cara daftar dan verifikasi di Liberty Reserve

Liberty Reserve adalah salah satu alat pembayaran baru yang digunakan oleh orang-orang yang berkecimpung di dunia maya dalam melakukan transaksi deposit atau penarikan dana, dapat melakukan proses transfer dengan cepat dan mudah digunakan.

Berikut adalah langkah untuk mendaftar di liberty reserve:

1)Masuk ke situs www.libertyreserve.com, Klik pada Create Account.











Rabu, 30 Mei 2012

Cara Verifikasi Paypal Gratis 2012 tanpa kartu kredit atau VCC

Seperti yang kita ketahui verifikasi account paypal selain menggunakan kartu kredit dan VCC adalah dengan menggunakan bank lokal atau dengan cara manual yaitu kirim email yang berisi data tabungan dan KTP/SIM, sayangnya sekarang ini Paypal sudah tidak menerima verifikasi account menggunakan bank lokal ataupun secara manual. Tapi tenang masih ada cara lain..

bahasa

bahasa c    bahasa java

Sabtu, 26 Mei 2012

Cara membuat eBook via PDF Printer Driver

Diantara pilihan format eBook tentu masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan, kadang pilihan ini membuat bingung calon penulis ebook. Contoh format eBook yang biasa digunakan diantaranya Adobe PDF, Executable (Exe), Plain Text (ASCII), Microsoft Word (doc) dan RTF, HTML dan XML , Help (Hlp). Dari beberapa pilihan format eBook diatas, format PDF lah yang paling banyak digunakan. Penasaran pengen belajar cara membuat eBook via PDF Printer Driver?
Cara Membuat Berkas PDF
Tidak ada teknik khusus dalam pembuatan berkas PDF, ini yang membuat saya berpikir ulang untuk membuat tutorialnya secara lengkap..tanpa saya ajaripun anda pasti bisa membuatnya. Untuk membuat Berkas PDF anda hanya perlu menggunakan software pengolah kata "word processor" yang sudah ada dalam kumputer anda (notepad, wordpad, MS word) dll. Membuat berkas PDF sama saja dengan anda membuat document di MS Word, anda tinggal menulis dan hasilnya tinggal dicetak ke format PDF. Prinsip kerja membuat berkas PDF terbilang sederhana, yang anda butuhkan hanya "Printer Driver" yang terinstall di kompuer anda. Untuk mengistall "Printer Driver" saya sarankan anda menggunakan PDF995 dan Tiny PDF.

Selasa, 24 April 2012

Cara Membuat Tabung Hidrogen

Selain artikel ini Anda juga bisa klik disini karena masih berhubungan dengan artikel ini
Akhirnya setelah nyari-nyari kamera pinjaman buat jepret terkabul juga, sehingga untuk mengisi blog ini jalan terus, orang sekere saya kamera ndak punya, tetapi itu bukan halangan untuk berkreatifitas bukan ? asal ada niat pasti ada jalan, kalo ada jalan berarti ada perempatan eh ada tujuan. Setelah jepret-jepret lalu upload ke hosting photo, banyak kok yang gratisan. Ok … kita mulai saja, dari pada ngomong ngalor ngidul nggak karuan. Ada beberapa komponen yang kita perlukan untuk membuat tabung hidrogen ini.
Pipa Stainless Steel
pipa stainless

Cara Membuat Bahan Bakar Air

Selain artikel ini Anda juga bisa klik disini karena masih berhubungan dengan artikel ini

Terbukti……
air bisa di ubah menjadi bahan bakar dan sudah dilakukan percobaan dengan menggunakan sepeda motor. Ebook ini diberikan secara gratis untuk semua kalangan. Terimakasih saya ucapkan kepada sang penulis Bapak Hamdan Akbar Notonegoro yang telah membuktikan bahwa air ternyata bisa diubah menjadi bahan bakar.
Pada ebook ini di kupas secara detail bagaimana membuat air sehingga bisa di gunakan untuk berbagai jenis kendraan bermotor. Apalagi sebentar lagi harga BBM akan naik, maka dengan adanya ebook ini akan bisa menghemat pengeluaran anda.
Saya mohon kepada semua sahabat untuk menyebarkan informasi ini kepada siapapun yang membutuhkan.

Senin, 23 April 2012

Supaya Akun PayPal Mendapat Status Terferivikasi

Rekan Netter Sekalian,
Sampai saat ini saya yakin masih banyak diantara pemegang akun PayPal yang belum terverifikasi dengan berbagai alasan, karena memang
PayPal sebelumnya menentukan untuk verifikasi akunnya harus dengan menggunakan Credit Card/kartu kredit, atau bisa juga disiasati dengan menggunakan Virtual Credit Card/VCC. Dengan VCC memang lebih murah, tapi beresiko bisa mendapatkan status Limited Acces yang merupakan momok bagi para pemegang akun PayPal.

Tapi sekarang, rekan netter gak usah khawatir lagi karena secara tidak sengaja ketika akun saya terkena status limited acces gara-gara kesalahan sendiri dan saya mencoba untuk me-resolve-nya, pada saat itu juga
PayPal ternyata sudah memberikan menu baru untuk verifikasi dengan menggunakan rekening bank. Ternyata untuk menu verifikasi saat ini sudah tersedia dua pilihan, yaitu bisa melalui Kartu kredit/credit card atau melalui rekening bank.

Jelasnya seperti berikut.
Pertama, silakan rekan netter login dulu ke
PayPal dengan menggunakan akun masing-masing, Kemudian apabila akun memang belum terverifikasi, masuk ke menu get verified, seperti pada gambar di bawah

Jumat, 20 April 2012

Cara Mengisi Formulir PayPal

- Silahkan pilih bahasa indonesia dan pilih negara indonesia karena kita orang indonesia dan cinta indonesia ..hehehe…, kecuali jika anda sekarang pindah kewarganegaraan amerika ya terserah.
- Ada 3 pilihan paypal akun seperti gambar di bawah. Saran saya pilihlah tipe Premier ,Jenis paypal pribadi tapi dua arah, yaitu untuk menerima dana dari paypal lain dan melakukan transaksi (pembayaran) ke paypal lain serta Premier juga dilengkapi fasilitas withdraw atau tarik dana ke rekening bank lokal kita.
- Klik get started pada premier. kemudian tunggu sampai muncul halaman berikutnya seperti gambar di bawah



Silahkan isikan data anda sesuai KTP resmi anda
  1. - Alamat Email – untuk login masuk Paypal
  2. - Kata Sandi – password (isikan dengan kombinasi angka dan huruf contoh : bleggug97
  3. - Ulangi kata sandi
  4. - Nama Depan, Nama Tengah, dan Nama Belakang – penting!!!
    Mengingat nanti jika salah sulit dirubah.Dan harus ada kesesuaian antara nama anda yang ada di KTP dan Nama anda di rekning bank BCA atau BNI dst. Jadi….. Silahkan Isikan Nama sesuai. Masukkan urutan nama Anda sesuai dengan yang tertera di rekening bank lokal (bca,bni atau mandiri) Anda.
    Misalnya nama: Candra dewi Lestari (di KTP ,direk. bank lokal dan terdiri dari 3 kata) , maka :
    Nama Depan: Rudy, Nama Tengah: “dikosongin saja” , Nama Belakang: Ganteng
    Bila Nama Anda hanya terdiri dari 2 kata, gunakan untuk mengisi Nama Depan dan Nama Belakang saja.
    Jika nama anda terdiri dari 1 kata seperti misalnya “Riyadi” ,Maka : Nama Depan: Riyadi, Nama Tengah: “dikosongin saja” , Nama Belakang: “disi dengan tanda koma“.
Jangan sampai nama di account Paypal Anda berbeda dengan yang tertera di rekening bank, atau Anda akan kesulitan memasukkan dana Anda di Paypal ke dalam rekening bank Anda.
  • 1. Tanggal Lahir – BB (Bulan), HH (Tanggal), TTTT (Tahun)
  • 2 Kebangsaan – Indonesia
  • 3. Baris Alamat 1 – Isi sesuai alamat KTP anda ditulis lengkap persis.
  • 4. Baris Alamat 2 – pilihan, boleh diisi atau tidak
  • 5. Kota -isi kota sesuai KTP
  • 6. Provinsi – Isis provinsi sesuai KTP
  • 7. Kode Pos – Isi Kodepos Anda
  • 8. Nomor Telepon – Isi dengan nomor telephone aktif anda
  • (jangan nomornya tetangga yah )….hehehe.Contoh format : 031-92xxxxx atau 0856xxxxx
  • 9. Selanjutnya Klik “Saya Setuju – Buat Rekening Saya”


- Di halaman selanjutnya, Anda akan dihadapkan pada pertanyaan “Anda ingin membayar pembelian Anda dengan cara bagaimana?” Bila Anda telah memiliki kartu kredit, silakan masukkan data nomor kartu kredit Anda PLUS 3 digit nomor yang tertera di bagian belakang kartu dan sesuaikan alamat penagihan. Bila alamat penagihan kartu kredit berbeda dengan alamat rumah, silakan diubah. Selanjutnya, klik tab “lanjutkan”.
- Bila Anda belum memiliki kartu kredit, klik di bagian bawah kalimat “masuk ke rekening saya”.

- Langkah selanjutnya verifikasi email kamu seperti gambar di bawah ini






- setelah daftar, Paypal akan mengirimkan email sambutan ke inbox mail yang Anda gunakan untuk mendaftar. Anda dipersilakan untuk mengkonfirmasi email Anda dengan account Paypal Anda dengan mengklik link “Hubungkan Kartu Anda” di dalam email sambutan tersebut. Langkah selanjutnya adalah:



- Anda akan tiba di bagian “pertanyaan keamanan” Paypal. Di sana, Anda diminta mendaftarkan 2 buah pertanyaan rahasia berikut isinya. Silakan pilih pertanyaan keamanan 1 dan 2 Anda dan masukkan isi jawabannya masing-masing. Anda harus mengingat dengan baik jawaban dari pertanyaan keamanan tersebut!
- setelah itu klik kirimkan “lihat seperti gambar diatas”.
Kini, Anda telah memiliki account Paypal, namun statusnya belum terverifikasi.Belum bisa digunakan untuk transaksi online.Untuk itu Anda perlu memverifikasi account Anda dengan memasukkan data kartu kredit atau membeli vcc atau fdengan menggunakan rekening bank lokal BCA, mandiri, bni.

Cara Buat Akun PayPal

Cara daftar paypal gratis , panduan membuat akun paypal dan lengkap beserta tutorial pengisian nama ,alamat dan verifikasi paypal.
Definisi Paypal Adalah :



Paypal adalah salah satu alat pembayaran (Payment procesors) menggunakan internet dan merupakan alat pembayaran elektronik yang dapat memproses uang dari dan atau menuju sesama account PayPal
- Rekening Bank lokal Indonesia dan rekening Bank Amerika
- Kartu kredit
- Kartu debit.Disamping itu PayPal juga mampu mengatasi kekurangan dalam pengiriman uang tradisional seperti Cek atau Money order yang prosesnya dapat memakan waktu lama.
Paypal seperti rekening bank, pertama anda membuat account, lalu mengisi account tersebut dengan dana dari kartu kredit atau transferan dana dari account paypal orang lain ke balance paypal anda, dan anda sudah dapat menggunakan account PayPal untuk bertransaksi

Paypal lebih aman dari alat pembayaran online lain

Kebijaksanaan perlindungan tertulis untuk pembeli yang menggunakan PayPal dapat melakukan komplain dalam waktu 45 hari jika pembeli belum mendapatkan barang yang dipesan atau jika barang yang dipesan tidak sesuai deskripsi yang di beritahukan penjual.
Jika pembeli menggunakan kartu kredit akan mendapatkan pengembalian uang chargeback dari perusahaan kartu kreditnya,
PayPal juga melindungi penjual dari pengembalian uang atau komplain yang bohong dari pembeli. Kebijakan perlindungan tertulis untuk penjual dirancang untuk melindungi penjual dari klaim pembeli yang mengaku telah mengirim uang yang tidak ada catatan bukti pembayaran dan catatan transaksi, setiap pembelian menggunakan PayPal selalu ada catatan bukti pembayarannya di account PayPal pengirim dan penerima uang, sebagai bukti jika benar telah terjadi pengiriman uang antara keduanya
Menggunakan PayPal lebih aman dari alat pembayaran online lain bagi pengirim dan penerima uang karena ada bukti pembayaran dan dapat melakukan komplain yang benar jika terjadi sesuatu atau terhindar dari komplain yang salah



Jenis Akun Paypal :
- Personal : Untuk individu yang ingin berbelanja online,hanya untuk membayar satu arah dari paypal kita ke paypal lain atau ke merchant yang menggunakan paypal.
- Premier : Jenis paypal pribadi tapi dua arah, yaitu untuk menerima dana dari paypal lain dan melakukan transaksi (pembayaran) ke paypal lain. Premier juga dilengkapi fasilitas withdraw atau tarik dana ke rekening bank kita.
- Business : Untuk agent yang menggunakan nama perusahaan dan group.

Berikut Cara daftar Paypal , syarat untuk mendaftar di paypal atau istilahnya menbuat akun secara gratis (sesuai dengan pernyataan di paypal indonesia)
  • Minimal berusia 18 tahun keatas dan mempunyai KTP sebagai kelengkapan data anda.
  • Mempunyai alamat email (alamat ini akan digunakan sebagai username ataupun alamat rekening paypal anda mengingat karena tidak ada satupun email yang sama di dunia ini.
  • Mempunyai kartu kredit Visa (tapi kalau gak punya juga gak masalah kok. Tetap bisa daftar ! Bahkan masih ada cara lain yaitu menggunakan vcc )
Catatan : Dewasa ini verifikasi paypal sudah bisa menggunakan vcc sehingga tidak usah menggunakan kartu kredit…… Ini kabar bagus bagi yang emang belum punya atau gak tau bentukanya kartu kredit…… Sperti saya ini , maklum orang kampung Setelah paypal verifid nantinya paypal bisa di cairkan di bank lokal….. nanti saya jelaskan…… Yang penting daftar dulu
Prosedur langkah-langkah mendaftar di paypal:
  • Silahkan Klik disini untuk mendaftar paypal gratis.Atau ketik di browser anda paypal.com




Selanjutnya Lihat Halaman Pengisian Formulir Paypal

Jumat, 13 April 2012

Tentang Produk WD TV Live Hub

8eb2f53e9a704df4ba1d5bb751d67dac

Jika Anda pernah membayangkan bahwa masa depan itu seperti yang kami bayangkan, mungkin Anda pernah memikirkan sebuah perangkat televisi yang terhubung dengan jaringan televisi keluarga lain dan Anda bisa berinteraksi dengannya. Bukan televisi yang akan menayangkan program ke hadapan Anda, tetapi Anda lah yang meminta televisi menayangkan acara yang Anda sukai dan itu nampaknya akan terwujud tidak dalam waktu yang lama lagi.

Maraknya internet TV dan layanan Video on Demand yang diselenggarakan oleh beberapa perusahaan TI rupanya menjadi salah satu benih yang akan mengarah ke sana. Dikombinasikan dengan semakin baiknya akses internet, maka hal tersebut dapat segera Anda nikmati. WDTV Live hub adalah salah satu sarana yang bisa Anda gunakan untuk saat ini.
Are 0028 1
Live Hub 04 Large%20copy
Perangkat yang sering disebut network media player ini dibuat dengan disain minimalis. Mirip decoder televisi satelit, namun lebih ramping dan tidak membutuhkan banyak ruang untuk menyimpannya.

Dibalut material doff, WDTV Live Hub akan terlihat lebih bersih tanpa ada bekas sidik jari atau mudah tertempel debu.

Lalu apa saja kemampuannya? WDTV Live Hub merupakan generasi penerus HD media player dari Western Digital yang disebut dengan seri WDTV. Artinya, tanpa Live Hub pun perangkat ini sudah mampu menayangkan film-film beresolusi tinggi ke layar televisi Anda.

Memang Anda bakal membutuhkan televisi khusus, semisal LCD TV yang sedang nge-tren, untuk mendapatkan gambar yang maksimal, namun yang pasti perangkat ini sudah siap menjalankan hampir semua format file video, baik yang HD (high Definition) maupun yang sekelas resolusi DVD.

Dengan menyematkan HDD internal sebesar 1 TB, maka Anda bisa menyimpan hingga 250 file film High Definition 1080p (1920 x 1080 pixel). Atau dengan mencolokkan HDD eksternal ke slot USB yang disediakan, lalu menonton file yang disimpan di sana.

Nah, apalagi kini WDTV sudah diberi kelengkapan networking, yang ber nama Live Hub. Dengannya, kita bisa terhubung dengan layanan internet. Baik itu social network seperti Twitter dan Facebook, atau layanan video on demand seperti Netflix dan sebagainya.

Hubungkan WDTV Live Hub ke colokan power, ke televisi HD Anda (via komponen, HDMI atau AV konektor biasa), lalu masukkan kabel ethernet ( yang terhubung dengan modem atau jaringan komputer) ke slot yang tersedia. Kemudian nikmati tayangan berkualitas tanpa batas.

WDTV Live Hub menggunakan interface Mocchi, yang menyediakan sejumlah saluran ke layanan terkenal, semisal Facebook, Flickr, Pandora dan sebagainya. Anda bisa menyaksikan wall Facebook di layar tv HD Anda, menonton video yang pernah diposting, atau foto album bersama-sama keluarga. Termasuk melihat komenar masuk atau mengomentari foto-foto orang lain.
Live Hub 05 Large%20copy
Live Hub 02 Large%20copy

Kesimpulan:
â€Å“Tanpa Live Hub, perangkat ini sudah punya nilai jual. Kita bisa menyaksikan film-film berkualitas Bluray tanpa biaya mahal. Plus HDD internal yang besar hingga 1 TB, menggoda sekali. Dengan Live Hub, kita bisa mendapatkan banyak nilai tambah. Meskipun rasanya ada yang mubazir. Internet TV belum siap di Indonesia. Layanan Pandora (internet radio), Netflix (internet TV) dan sejumlah layanan killer ersedia hanya untuk IP address Amerika saja.

Kalau mau oke, WDTV bisa bergerak dengan menyediakan server yang bisa dinikmati penggunannya di Indonesia. Masak iya sih, Live Hub di WDTV Indonesia hanya mengandalkan Youtube dan Facebook saja?”


Spesifikasi :

Harga: Rp
Interface: Gigabit Ethernet, USB 2.0, HDMI, Composite A/V, Component video, Optical audio
Dimensi: Tinggi 31.75 mm x Panjang 198 mm
Tegangan yang dibutuhkan: AC Input Voltage 100-240 VAC; AC Input Frequency 50-60 Hz
Paket penjualan: Media Center, Remote control with batteries, AC adapter, Quick Install Guide
File Formats Supported: Video AVI (Xvid, AVC, MPEG1/2/4), MPG/MPEG, VOB, MKV (h.264, x.264, AVC, MPEG1/2/4, VC-1), TS/TP/M2T (MPEG1/2/4, AVC, VC-1), MP4/MOV (MPEG4, h.264), M2TS, WMV9; Photo JPEG, GIF, TIF/TIFF, BMP, PNG; Audio MP3, WAV/PCM/LPCM, WMA, AAC, FLAC, MKA, AIF/AIFF, OGG, Dolby Digital, DTS; Playlist PLS, M3U, WPL; Subtitle SRT, ASS, SSA, SUB, SMI


Sumber: Tabloid Pulsa

Jumat, 06 April 2012

6 Aplikasi Pembuat Game Terbaik

6 Aplikasi Pembuat Game Terbaik
Industri game adalah industri yang sangat besar, bahkan di Amerika industri game lebih besar dibandingkan industri film, kenapa coba? Ya karena penggemar game itu banyak banget, mulai dari anak-anak, remaja, sampai orang dewasa pun juga senang memainkan game. Lihat saja game seperti CityVille yang memiliki 15 juta pemain, belum game-game yang lain. Selain itu kalo film kan orang nonton sekali dua kali sudah bosan, lain dengan game sampai berkali-kali juga bosan-bosan. Saya saja sampe sekarang masih suka main game seperti WarCraft DoTA atau Age of Empire.
image
Kalo main game, semua orang pasti bisa. Yang sulit adalah membuatnya. Eits, sebenarnya tidak sulit-sulit amat sih. Saat ini banyak aplikasi pembuat game yang mudah dan tidak butuh keahlian pemograman khusus. Enaknya lagi, banyak dari software pembuat game tersebut yang gratis!
Menyebut membuat game itu mudah sebenarnya kurang tepat. Yang lebih tepat adalah, membuat game kini jauh lebih mudah dibanding dulu. Pasalnya, ada banyak aplikasi pembuat game yang tidak membutuhkan keahlian khusus. Beberapa di antaranya bahkan memungkinkan kita cuma melakukan drag-and-drop tanpa perlu menggunakan bahasa pemrograman. Alhasil, pengguna komputer umum yang bukan programmer atau game designer bisa membuatnya sendiri.
Tentu, game yang bisa kita buat sendiri ini bukan game rumit semacam Bioshock atau Fifa 2009 yang dibuat ratusan programmer dengan modal ratusan juta dollar itu. Game yang akan kita hasilkan ini adalah game dua sederhana sekelas maze, arcade, dan tembak-tembakan. Namun jangan salah. Jika Anda kreatif, game klasik seperti ini tetap bisa menarik. Dan siapa tahu, game buatan Anda tersebut bisa dikomersilkan dan menjadi sumber pendapatan.
Berikut ini aplikasi â€" aplikasi yang dapat kita pakai untuk membuat game kita sendiri.

1. Adventure Maker Free Edition

clip_image002
Aplikasi yang satu ini tak hanya dapat digunakan untuk membuat game untuk PC Windows. Anda pun dapat memanfaatkannya untuk membuat game jenis point-and-click untuk PSP (PlayStation Portable), iPhone, dan juga !Pod Touch. Selain itu, Adventure Maker juga dapat dipakai untuk membuat aplikasi multimedia, virtual tours, aplikasi edukasi, hingga presentasi.
Adventure Maker sangat mudah digunakan. Anda tak perlu melakukan scripting atau pemrograman untuk dapat membuat game. Yang perlu Anda lakukan hanya mengimpor gambar ke aplikasi, menambah sejumlah titik untuk menghubungkan gambar dengan gambar lainnya, dan proses selanjutnya dilakukan oleh aplikasi.
Saat menciptakan software untuk Windows, aplikasi yang mendukung Windows XP dan Vista ini menyediakan fitur â€Å“Load/Save Game” functions, inventory items, 360-degree interactive panoramas, dukungan untuk format Flash, karakter untuk pembuatan game third-person, full-screen transitions, efek air dan asap, hingga dukungan untuk 30 lebih format file multimedia.
Dalam bundel aplikasi versi gratisnya, Anda mendapatkan fasilitas icon editor, music composer, aplikasi gambar, dan program untuk mengubah dan mengompresi gambar. Untuk menambah fungsi program, sejumlah plugin gratis juga tersedia dan siap diunduh dari situs Adventuremaker.com. Sejumlah sampel game juga tersedia, berikut tutorial pembuatan, baik itu untuk membuat game Windows atau pun game untuk konsol dan gadget.
Untuk versi penuhnya, sang pembuat game menyediakan versi berbayarnya. Versi berbayar ini menyediakan fasilitas untuk menjadikan game buatan Anda dalam format EXE sehingga dapat diinstal dan dimainkan tanpa aplikasi Adventure Maker.
Ukuran File : 16 MB
Lisensi : Free
Untuk Pengguna Windows 7, silakan download versi 4.6.1 di:
DOWNLOAD SITE 1
DOWNLOAD SITE 2
Untuk pengguna Windows 98, XP, dan Vista , silakan download versi 4.5.2 di:
DOWNLOAD SITE A
DOWNLOAD SITE B

2. 3D Game Studio

Aplikasi ini merupakan aplikasi yang sangat baik untuk edukasi, simulasi dan juga tentunya untuk pembuatan game. Aplikasi ini menyediakan kemudahan dalam membangun game baik 2D maupun 3D, khususnya RPG (Role Playing Game). Bahkan dengan aplikasi ini, pengguna dapat membangun game berbasis format multiplayer, meskipun belum mendukung tampilan tiga dimensi.
Arena permainan ini dapat dibuat dengan menggunakan komponen yang tersedia, seperti background air, tanah, atau udara. Penggunaannya pun sangat fleksibel, dan Anda dapat menerapkannya dalam tiga lapisan obyek.
Begitupun untuk pengelolaan karakter Anda boleh membuat sebanyak-banyaknya karakter. Setiap aspek untuk karakter tersebut bisa diset, seperti status, visual, behavoiur, dan perlengkapan karakter saat dimainkan. Karakter di dalam aplikasi ini dibagi dua: karakter yang dapat dimainkan dan yang tidak.
Kalo boleh dibilang 3D Game Studio adalah aplikasi yang terbaik untuk belajar membuat game 2D atau 3D, karena tutorial-nya lengkap, contohnya juga banyak, plugin yang disediakan pun banyak, bagi yang bisa programming lebih bagus lagi karena ada API buat bahasa pemrograman seperti Delphi, .NET C#.
Untuk lebih lengkapnya bisa dilihat di halaman ini :
http://www.conitec.net/english/gstudio/download.php

3. Adventure Game Studio

image
Bagi Anda yang ingin bisa membuat game petualangan dalam tampilan semi-3D dan sudah menguasai pemrograman, freeware yang satu ini dapat menjadi media berkreasi. Meski begitu, bukan berarti Anda yang pemula tidak dapat menggunakannya.
Selain menyediakannya secara gratis, pembuat game ini juga memberikan tutorial komplet mulai dari awal hingga tingkat lanjut secara step-by-step. Selain itu, tersedia pula resources page di situs web sang pembuat untuk mengakses tip dan trik pengelolan program.
Adventure Game Studio memungkinkan Anda membuat game petualangan jenis point-and-click, seperti aneka game buatan pembuat game Sierra dan Lucasart yang terbit di tahun 1990-an. Fasilitas editor untuk membuat game beserta engine run-time-nya cukup mudah dikelola. Terlebih karena ada panduannya.
Untuk memudahkan pengelolaan aplikasi ini dari awal, sejumlah template game klasik telah disediakan sehingga kita bisa mengedit dan memodifikasinya sesuai keinginan. Sebagai insipirasi, sejumlah game buatan pengguna lain juga dipajang dan dapat diunduh dari situs penyedianya. Dalam paket installer-nya juga disediakan demo game.
Aplikasi ini kompatibel dengan Windows 2000, XP, dan Vista serta membutuhkan penginstalan .NET Framework 2.0. Butuh pemahaman sebelum menggunakannya, tapi feature pengesetan game sangat fleksibel, sehingga Anda dapat menentukan format resolusi tampilan game hingga personalisasi GUI (Graphic User Interface-nysa).
Untuk men-downloadnya bisa diklik di sini :http://www.adventuregamestudio.co.uk/acdload.htm

4. Game Maker

image
Aplikasi ini adalah aplikasi yang dapat Anda gunakan untuk membuat beragam macam game untuk diinstall di PC. Mulai dari game berbentuk maze (labirin dengan konsep permainan bak puzzle), tembak-menembak, hingga permainan bertampilan tiga dimensi, dan first person shooter.
Aplikasi ini menjanjikan trik pembuatan game dengan sistem drag-and-drop, sehingga untuk pembuatan game sederhana kita tidak perlu menggunakan bahasa pemrograman. Namun, ketika ingin membuat permainan yang lebih kompleks, kemampuan pemrograman juga diperlukan di sini.
Tak menguasai bahasa pemrograman? Tenang saja. Anda dapat mengunduh beragam tutorial di situs sumbernya.
Tutorialnya cukup lengkap, komplet dengan panduan step-by-step berformat PDF. Di dokumen ini kode pemrograman instan dapat ditelaah untuk membuat game.
Aplikasi ini juga menyediakan beragam komponen untuk pendukung pembuatan beragam jenis permainan yang dikehendaki. Komponen atau resources ini bahkan ada yang disediakan oleh para pengguna Game Maker lainnya. Anda bisa mengunduh background, musik latar, skrip pemrograman (agar tak repot membuat kode), banner, hingga fasilitas untuk membuat cheat codes di game buatan Anda.
Game buatan Anda ini kemudian dapat diperjual-belikan lho. Jika ingin menambah fungsinya untuk beragam feature baru di aplikasi, software ini dapat di-upgrade dengan meregistrasi atau membeli salinan software versi penuhnya.
Untuk mencobanya Anda bisa men-downloadnya disini : http://www.yoyogames.com/gamemaker/try

5. Jump Craft


image
Seperti aplikasi game creator yang kami bahas di sini, Jump Craft memungkinkan kita membuat game dengan mengeklik-tarik komponen game ke area pembuatan game. Ya, semudah itu. Selain itu, ada pula fasilitas untuk pemrograman sederhana, sebagai ajang tambahan untuk belajar programming.
Anda bisa mengunduh aplikasi yang kompatibel dengan Windows XP dan Vista ini dari situs resminya, sekaligus berinteraksi dengan pengguna lain untuk mendapatkan panduan dan tips pembuatan. Konsep pembuatannya menerapkan prinsip â€Å“What You See Is What You Get”, sehingga komponen dan skenario yang diterapkan di area pembuatan game akan sama dengan output yang dihasilkannya. Pembuatan game tanpa coding (pemrograman) dapat dilakukan dengan konsep sistem â€Å“Trigger” dan â€Å“Actions” yang mudah diset. Setiap obyek di game ini bisa Anda gerakkan dan interaksikan dengan cara ini.
Tak perlu bingung untuk memulainya, karena ada sampel game untuk mempelajari pengelolaan aplikasi gratis ini. Lagipula, ada forum interaksi sesama pengguna yang dapat diakses secara bebas kapan saja.
Untuk info lebih lengkap dan download bisa diakses disini : http://jumpcraft.com/

6. Alice

image
Aplikasi ini sebenarnya adalah sebuah aplikasi yang dirancang agar kuliah pemrograman dapat lebih mudah dimengerti dengan menampilkan gambar-gambar 2D atau 3D yang bisa dimanipulasi. Saat ini banyak dipakai di sekolah-sekolah atau kampus di Amerika.
Tampilan aplikasi menyenangkan, karena mirip aplikasi edukasi anak-anak. Dengan warna ceria dan paket komponen game yang memadai, proses pembuatan game dapat dilakukan tanpa melakukan pemrograman. Namun, jika Anda memahami sedikit dasar pemrograman dan ilmu logika, itu akan sangat membantu dalam pembuatan game.
Aplikasi ini berbasis Java, sehingga disarankan komputer kita sudah terinstall Java Virtual Machine, untuk Windows XP, Vista atau 7 biasanya sudah ada Java Virtual Machine sehingga tidak perlu khawatir.


sumber: http://blogecahndeso.blogspot.com

Jumat, 30 Maret 2012

Belajar HTML

Memahami teknik dasar pemrograman web HTML

MATERI:

1. HTML DASAR
Struktur dokumen HTML(Tag, Element, Attribute), Element HTML, Element HEAD, Element TITLE, Element BODY

2. HTML FORMAT TEKS
Element BR(line break), Element P(paragraph), Element H1,H2,H3,H4,H5,H6(header), Element B(bold), Element I(italic), Element U(underline), Element PRE(preformated text), Element CENTER, Element BASEFONT, Element FONT, Element HR(horizontal rule)

3. HTML DAFTAR URUTAN
Element OL(ordered list), Element UL(unordered list), Element LI(list item)

4. HTML TABEL
Element TABLE, Element CAPTION, Element TH(table header), Element TR(table row), Element TD(table data)

5. HTML GAMBARhttp://www.blogger.com/img/blank.gif
Element IMG

6. HTML HYPERLINK
Element A

7. HTML FORM
Element FORM, Element INPUT, Element SELECT, Element OPTION, Element TEXTAREA

8. HTML FRAME
Element FRAMESET, Element FRAME, Element NOFRAMES

Bila Anda Kurang jelas Anda Bisa Baca di: http://hans.polinpdg.ac.id
referensi: http://www.w3schools.com

HTML Format Teks

OBJEKTIF:
Setelah mempelajari materi ini diharapkan anda dapat memahami penggunaan element-element untuk pemformatan teks.

MATERI:
Element BR(line break), Element P(paragraph), Element H1,H2,H3,H4,H5,H6(header), Element B(bold), Element I(italic), Element U(underline), Element PRE(preformated text), Element CENTER, Element BASEFONT, Element FONT, Element HR(horizontal rule)


ELEMENT BR (Line Break)
Element BR berfungsi untuk ganti baris. Dan element BR ini tidak mempunyai tag penutup.

Sintaks:




ELEMENT P (Paragraph)
Element P berfungsi untuk ganti paragraf yang diikuti dengan baris kosong di awal dan akhir paragraf. Tag penutup

sifatnya optional jika suatu paragraf diikuti oleh paragraf berikutnya. Jika tag

diabaikan, maka paragraf itu tidak akan diikuti dengan baris kosong di akhir paragraf.
Element P mempunyai attribute yaitu align yang bernilai "left", "center", "right" yang menspesifikasikan posisi tepi horizontal dari paragraf (default: "left").

Sintaks:


..........................




ELEMENT H1,H2,H3,H4,H5,H6 (Header)
Element H1,H2,H3,H4,H5,H6 berfungsi untuk membuat header dengan format 6 jenis ukuran huruf dan tercetak tebal. Nilai ukuran huruf terbesar adalah H1 dan terkecil adalah H6. Element ini mempunyai attribute yaitu align yang bernilai "left", "center", "right" yang menspesifikasikan posisi horizontal dari header (default: "left").

Sintaks:
x align="left"|"center"|"right">
..........................
x>

x : 1 ... 6


ELEMENT B (Bold)
Element B berfungsi untuk membuat tampilan teks tercetak tebal (bold).

Sintaks:
>
..........................
>


ELEMENT I (Italic)
Element I berfungsi untuk membuat tampilan teks tercetak miring (italic).

Sintaks:

..........................
>



ELEMENT U (Underline)
Element U berfungsi untuk membuat tampilan teks tercetak garis bawah (underline).

Sintaks:

..........................
>



ELEMENT PRE (Preformated text)
Element PRE berfungsi untuk menampilkan teks seperti apa adanya.

Sintaks:

..........................



ELEMENT CENTER
Element CENTER berfungsi untuk menampilkan teks dengan posisi horizontal ditengah.

Sintaks:

..........................



ELEMENT BASEFONT
Element BASEFONT berfungsi untuk merubah dasar ukuran huruf tampilan dari web browser. Attribute dari element ini adalah size yang merupakan ukuran huruf dengan nilai "1" sampai dengan "7" pixel, atau berupa ukuran relatif ( + atau - ), default nya adalah "3" pixel. Element ini tidak mempunyai tag penutup.

Sintaks:



ELEMENT FONT
Element FONT berfungsi untuk merubah jenis, ukuran dan warna dari tampilan huruf. Element ini mempunyai attribute color untuk merubah warna huruf, face untuk merubah jenis huruf (jika lebih dari satu jenis huruf, harus dibatasi dengan koma), dan size untuk merubah ukuran huruf (pixel).

Sintaks:

..........................



ELEMENT HR (Horizontal Rule)
Element HR berfungsi untuk membuat suatu garis horizontal. Element ini tidak mempunyai tag penutup dan mempunyai attribute align untuk menempatkan posisi secara horizontal ("left", "center", "right"), size untuk ukuran ketebalan garis ("pixel"), width untuk ukuran panjang garis ("persen"), dan noshade (garis solid).

Sintaks:





LATIHAN

Gunakan teks editor misalkan "Notepad" untuk menyunting dan menyimpan script latihan di bawah ini. Untuk melihat hasilnya bukalah file tersebut dengan menggunakan web browser atau gunakan editor yang telah tersedia pada modul ini dengan mengklik menu Editor.


Latihan 1:
Menampilkan teks dengan ganti baris (element BR):

Belajar bahasa pemrograman web. Dengan materi dasar HTML. Dan JSP

Belajar bahasa pemrograman web.
Dengan materi dasar HTML.
Dan JSP.

Nama file: latihan2_1.html



Latihan2-1


Belajar bahasa pemgrograman web. Dengan mater dasar HTML. Dan JSP.


Belajar bahasa pemrograman web.
Dengan materi dasar HTML.
Dan JSP.



Latihan 2:
Menampilkan teks dalam bentuk paragraf (element P):

Tampilan teks sebelum paragraf.

Tampilan teks paragraf pertama.

Tampilan teks paragraf kedua.

Tampilan teks setelah paragraf.

Nama file: latihan2_2.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">2</span>


Tampilan teks sebelum paragraf.

Tampilan teks paragraf pertama.


Tampilan teks paragraf kedua.


Tampilan teks setelah paragraf.


Tugas tambahan:
Gantilah setiap tag

dengan element BR, dan lihat hasilnya.


Latihan 3:
Menampilkan posisi horizontal kelurusan paragraf:

Paragraf ini pada posisi rata kiri (default)
Paragraf ini pada posisi rata tengah
Paragraf ini pada posisi rata kanan
Paragraf ini pada posisi rata kiri

Nama file: latihan2_3.html



Latihan2-3


Paragraf ini pada posisi rata kiri (default)


Paragraf ini pada posisi rata tengah


Paragraf ini pada posisi rata kanan


Paragraf ini pada posisi rata kiri




Latihan 4:
Menampilkan teks sebagai header (element H):

Ini Heading-1

Ini Heading-2

Ini Heading-3

Ini Heading-4

Ini Heading-5
Ini Heading-6

Nama file: latihan2_4.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">4</span>


Ini Heading-1


Ini Heading-2


Ini Heading-3


Ini Heading-4


Ini Heading-5

Ini Heading-6



Tugas tambahan:
Tempatkanlah tampilan isi element H3 di kanan dan H5 di tengah.


Latihan 5:
Menampilkan teks dalam format tebal, miring dan garis bawah:

Ini normal teks
Ini teks tercetak tebal (bold)
Ini teks tercetak miring (italic)
Ini teks tercetak garis bawah (underline)

Nama file: latihan2_5.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">5</span>


Ini normal teks

Ini teks tercetak tebal (bold)

Ini teks tercetak miring (italic)

Ini teks tercetak garis bawah (underline)


Tugas tambahan:
Buat teks tercetak miring dan tebal.


Latihan 6:
Menampilkan teks dalam bentuk apa adanya (element PRE):

Ini bentuk penulisan preformated text
apapun bentuknya tulisan ini akan ditampilkan
pada web browser
seperti apa adanya, alias yang ditulis

Nama file: latihan2_6.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">6</span>


   Ini bentuk penulisan preformated text

apapun bentuknya tulisan ini akan ditampilkan
pada web browser
seperti apa adanya, alias yang ditulis





Latihan 7:
Menampilkan teks pada posisi tengah jendela web browser (element CENTER):

Teks ini terletak di tengah layar web browser
dengan menggunakan element CENTER



Nama file: latihan2_7.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">7</span>



Teks ini terletak di tengah layar web browser

dengan menggunakan element CENTER




Latihan 8:
Menampilkan teks berdasarkan element BASEFONT:

Teks ini mempunyai size = 1
Teks ini mempunyai size = 2
Teks ini mempunyai size = 3
Teks ini mempunyai size = 4
Teks ini mempunyai size = 5
Teks ini mempunyai size = 6
Teks ini mempunyai size = 7


Nama file: latihan2_8.html



Latihan<span style="font-style: italic;">2-8</span>


Teks ini mempunyai size=1

Teks ini mempunyai size=2

Teks ini mempunyai size=3

Teks ini mempunyai size=4

Teks ini mempunyai size=5

Teks ini mempunyai size=6

Teks ini mempunyai size=7



Latihan 9:
Menampilkan teks dengan menggunakan element FONT:

Teks dengan format color=fuchia; size=+2; face=verdana
Teks dengan format color=gray; size=6; face=algerian
Teks dengan format color=red; size=-1; face=impact



Nama file: latihan2_9.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">9</span>



Teks dengan format color=fuchsia; size=+2; face=
verdana



Teks dengan format color=gray; size=6; face=algerian



Teks dengan format color=red; size=-1; face=impact





Latihan 10:
Menampilkan garis horizontal menggunakan elemen HR:




Nama file: latihan2_10.html



Latihan2-<span style="font-style: italic;">10</span>








Tugas tambahan:
Buatlah garis horizontal di bawah ini dengan size=5, align=center dengan urutan width 40%, 20%, 10%: